Saturday, June 30, 2012

Istilah Dalam Shipping Terms

Berikut ini istilah-istilah terkait pengiriman dan pembelian barang yang dikirim melalui maskapai penerbangan dan pelayaran.


Free On Board (FOB)


FOB adalah kondisi dimana harga barang yang dibeli oleh Importir adalah harga di mana Eksportir hanya menanggung biaya sampai ke pemuatan ke atas kapal (dok kapal). Ongkos kirim dan biaya asuransi belum termasuk, biaya tersebut merupakan tanggungan importir.

Cost And Freight (CFR)


CFR adalah kondisi dimana harga barang yang sudah termasuk biaya pemuatan ke dok kapal, dan juga termasuk biaya ongkos kirimnya, tapi biaya asuransi belum termasuk.

Cost, Insurance and Freight (CIF)


CIF adalah suatu kondisi dimana harga barang yang sudah termasuk biaya keseluruhan, yaitu termasuk biaya pemuatan ke dok kapal, biaya ongkos kirim, dan termasuk biaya asuransi.

No comments:

Post a Comment